Bolu Pisang

Bolu Pisang
Bahan :
- kuning telur..................6 butir
- gula pasir
- garam
- pisang raja
- tepung terigu
- tepung maizena
- baking powder
- santan
-mentega
Cara membuat :
-kocok telur,gula,vanili,dan garam sampai halus
- masukan pisang secara bergantian dengan tepung terigu  dan santan yang telah didihkan dengan margarin sedikit ,sambil aduk perlahan
-olesi cetakan dengan mentega lalu isi dengan adonan
- panggang dalam oven panas hingga matang


Komentar

Posting Komentar